Ngaji Wawasan Kepesantrenan; Aktualisasi Pesantren di Tengah Modernisasi
adminPesantren
Bata-Bata — Setelah sukses menyelenggarakan berbagai varian seminar terhitung sejak 17 Maret lalu dan terdorong atas nilai dari tema Pekan Ngaji 6 yakni “Sharing the usefulness”, panitia pelaksana Pekan Ngaji 6 rasanya masih belum puas untuk menyebar kemanfaatan, terbukti dengan